Laman

Minggu, 28 Agustus 2011

ikhlas


ketika kita berbuat, tentu tidak selamanya sukses atau menuai keberhasilan. lagi pula selalu ada kekurangan dan kehilafan selama menjalani amal perbuatan kita sehari-hari. bagi kita apapun kekurangan dan kfhilafan yang terjadi bukan berarti mengurangi harapan kita atas rahmat Allah SWT. sebagaimana pesan guru kita Ibnu Atho'illah dalam kitab Hikam:
"termasuk berpegang pada amal (tidak ikhlas karena Allah), berkurangnya pengharapan kita kepada rahmat Allah ketika menemui kekurangan".
ini artinya, bilamana amal perbuatan kita berlandaskan keimanan dan keikhlasan tentu tidak mengurangi harapan kita atas rahmat Allah yang maha luas. kekurangan dan kehilafan kita tentu ada manfaat untuk dapat memperbaiki diri dalam amal perbuatan pada masa mendatang.
wallaahu a'lam bishowaab.

3 komentar:

  1. Assalamualaikum....
    memang benar suatu perbuatan harus di lakukan berlandaskan keikhlasan karena jika suatu perbuatan jika tidak di landasi dengan rasa ikhlas maka perbuatan itu akan sia-sia
    apalagi dalam melakukan amal perbuatan yang termasuk ibadah.
    dari:ghonia fithri TAR/PAI kelas E

    BalasHapus
  2. YAQINLAH RAHMAT ALLAH SWT PASTI ADA

    amal yang di dampingi rasa ikhlas,
    dan tatkala kegagalan datang,
    maka ingat dan sadarilah,
    pati RAHMAT ALLAH SWT juga datang,
    THE CHAMPION, fly like eagle.

    satria nyala

    BalasHapus